Cara download suara (voice) dari Google Translate
Ketika saya mau membuat sebuah media pembelajaran bahasa inggris untuk anak-anak seperti ini. saya bingung untuk mencari sumber suara (voice) dalam bahasa inggris. kemudian saya cari bagaimana cara download suara (voice) di google translate. Akhirnya ketemu juga caranya. Berikut saya share caranya kepada Anda. Silahkan buka link dibawah ini.
http://translate.google.com/translate_tts?tl=en&q=”apple”&client=tw-ob
Link diatas adalah untuk mendownload suara pengucapan apel dalam bahasa inggris. Anda bisa mengganti kata “apple” dengan kata lain. kemudian jika halaman sudah terbuka anda bisa play untuk mendengarkannya atau tekan ctrl + s pada keyboard atau save as page untuk menyimpannya. (saya menggunakan google chrome)
Untuk Bahasa lain anda dapat mengganti kata “en” pada link diatas dengan code bahasa lain yang anda inginkan. misalnya “ar” untuk bahasa arab atau “fr” untuk bahasa prancis dan “id” untuk bahasa indonesia. kemudian masukkan kata yang anda ingin terjemahkan diantara dua tanda petik. seperti kata “apple” pada contoh diatas.
Selamat mencoba 🙂
Adi Kiswanto liked this on Facebook.
Mas, aq uda download suara seperti yg di contohin di atas, tp saya import ke flash gagal terus mas.
ada tulisan’nya one or more filoes were not imported because there were problems reading them.
bisa saranin saya cari voice yang lain dimana ya mas selain di google translate???makasih sebelumnya.
Bang gw donload dri hp ko,ada bacaan free version.udh gitu suruh activate code ?? Mksdny gmn bng.g ngrti gw
yang didownload apa?? aq juga ga ngerti maksudmu??
kalau untuk jepang kodenya apa
untuk bahasa jepang kodenya “ja”
makasih gan nih trik work buat ane
sama sama gan!
gan ini perkata ya? kalo perkalimat piye?
per kalimat sama….. tinggal ketik aja….
kok gak bisa ya mas ? abis aku coba malah suruh masukin captcha abis tuh submit malah error gak bisa akses ?
iya sekarang udah ga bisa
sudah saya perbaiki sekarang sudah bisa gan… pakai yg ini http://translate.google.com/translate_tts?tl=en&q=”apple”&client=tw-ob
gan kalo suaranya pengen jadi cwo gmana?
Akhirnya ketemu juga cara record suara dari google translate.
Cara yang mas kasih ini sangat mudah sekali mas, tinggal ganti tulisan “apple” translate ke inggris.
Kalau mau translate ke Indonesia tinggal ganti “en” menjadi “id”.
Makasi banyak mas Adi untuk artikelnya
sama sama semoga bermanfaat
untuk kode bahasa indonesia apa bang…mkasih
Kode bahasa Indonesia = id
makasih bang…bisa di pakai buat bahan lagu remix..hehe
makasih gan udah share berhasil. ternyata ngga perlu ngerekam suara google.. luar biasa share nya
Sama sama gan