dalam ilmu psikologi ada beberapa cabang antara lain psikologi pendidikan, psikologi industri, psikologi industri, psikologi komunikasi, bahkan psikologi agama. selain contoh cabang ilmu psikologi diatas tentunya masih banyak lagi yang lainnya. di dalam desain kita juga mengenal psikologi warna. namun, kali ini saya tidak akan membahas hal yang serius…… hal yang sangat dekat dengan kita…. bahkan ketika […]
Setiap hari jumat siang seperti sekarang ini sering kali saya membaca status teman-teman di facebook yang membahas tentang khotbah jum’at atau bahkan mengkritik khotibnya. Seolah-olah kita ini kurang puas terhadap khotbahnya atau justru bersilang pendapat dengan khotibnya. Hal ini wajar adanya, saya sendiri juga mengalaminya. Setiap hari jumat saya sholat di sebuah masjid di desa. […]
Bijaksana Ilmu, Kuasa, dan Harta Ketika kuliah saya sering nongkrong di warnet kampus. Bahkan waktu saya lebih banyak berada di warnet ketimbang berada di kelas untuk kuliah. Di warnet tersebut saya kenal dengan penjaganya. Orangnya agak pendiam dan sederhana. Suatu ketika ada seorang Profesor yang juga menjabat sebagai Dekan di fakultas tersebut bermaksud mengirimkan sebuah […]
Kemarin saya mendapatkan kalimat yang cukup bagus dari Pak Mario Teguh dalam acara MTGW yang disiarkan di Metro TV. Kalimatnya seperti ini “If you want to lead, learn to serve!” yang artinya kurang lebih “Jika Anda ingin memimpin maka belajarlah untuk melayani”. Kalimat ini sangatlah menarik ditengah keadaan pemimpin di negeri ini yang maunya hanya […]
Jokowi baru saja dilantik menjadi gubernur DKI Jakarta yang baru. Dia terpilih bukan semata-mata karena kinerja mesin partai, melainkan karena sosoknya yang dikenal sederhana dan merakyat. Dengan tubuh yang terlihat kurus Jokowi dianggap sebagai representasi dari grassroots / rakyat arus bawah. Dan juga track recordnya semasa memimpin Solo. Namun itu saja, tidaklah cukup untuk rakyat […]
Beberapa waktu yang lalu umat Islam dikejutkan oleh film yang berjudul innocent of muslim. film ini menimbulkan kemarahan umat Islam diseantero penjuru dunia. bahkan di Libya terjadi chaos yang menewaskan duta besar amerika disana. begitu pula di indonesia, juga terjadi aksi masa, dari berbagai ormas Islam. alhamdulillah di indonesia masih tetap aman dan tidak menimbulkan […]
Pada suatu hari sebelum berangkat bekerja seorang suami berpesan kepada istrinya “Ma, nanti sore pas aku pulang kerja tolong disiapkan air hangat ya.” Sesegera setelah itu suami tersebut mencium kening istrinya dan kemudian berpamitan untuk berangkat bekerja. Istrinya tersebut hanyalah seorang ibu rumah tangga biasa. Walaupun sebenarnya sebelum mempunyai anak dia adalah seorang pegawai negeri […]