X

ZoomIt : Aplikasi untuk zoom layar (screen) atau dekstop

Kali ini saya akan berbagi tips sederhana. sebuah aplikasi (software) yang kecil dan sederhana tetapi sangat powerfull dan bermanfaat. Terutama untuk sorang guru / dosen (pengajar) komputer. ZoomIt adalah aplikasi dari Windows Sysinternals. Berikut screenshoot.

ZoomIt

1. Pertama Anda bisa mendowload softwarenya disini

[button link=”http://download.sysinternals.com/files/ZoomIt.zip” size=”small” style=”download” color=”red” window=”yes”]Download ZoomIt[/button]

kemudian install. maka akan mucul gambar seperti ini pada taskbar

2. kemudian jika Anda klik akan muncul seperti gambar diatas.

3. Shortcut ZoomIt

  • untuk zoom layar dekstop Anda bisa tekan : Ctrl + 1
  • untuk menggambar di dekstop tekan : Ctrl + 2
  • untuk break time tekan : Ctrl + 3
  • Untuk Livezoom tekan : Ctrl + 4
  • untuk menulis di desktop yang sudah di zoom tekan T pada keyboard.

Sekian tips sederhana ini semoga bermanfaat. 🙂

adikiss: i'm just an ordinary person | Direktur PT. Adya Global Media | Telegram : <a href="https://t.me/adikiss">t.me/adikiss</a> | Whatsapp : <a href="https://wa.me/6285640206067">wa.me/6285640206067</a> | Facebook : <a href="https://fb.me/adikiswanto">fb.me/adikiswanto</a>
Related Post
X

Headline

Privacy Settings